Kamis, 30 Desember 2021

Korupsi ADD, Kades Tomoli Selatan, Mohammad Ali Ditahan Polres Parimo



Metromilenial.com,Tomsel---Setelah dilaporkan warga setempat soal korupsi Anggaran Dana Desa (ADD) sebanyak Rp.376.766 401 juta tahun 2019 lalu, Kepala Desa Tomoli Selatan, Mohamat Ali bersama bendahara Desa Tomoli Selatan akhirnya  ditahan sejak Senin,27 Desember 2021 di Polres (Parimo) Parigi Mountong, Kab Parigi. Hal Tersebut diungkapkan Kapolres Parigi Mountong.
AKBP.Yudi Arto Wiyono, S.I.K. Polisi menahan Kades Mohammat Ali karena diduga korupsi dana Desa Tomsel, hingga saat ini Polres Parimo masih memeriksa Kades Tomsel tersebut , nanti  penyidik yang menentukan  tersangka tidaknya Kades. Yang jelas, Mohamnat Ali ditahan guna kepentingan penyidikan polisi.
Adapun,kegiatan Desa yang tidak dilaksanakan seperti pengadaan seragam baju Binmas Rp 7.200.000, Stunting Rp 16 000.000, Pemberdayaan masyarakat D
esa,Bintek Kades, Peningkatan produksi Tanaman pangan P.12. 600.000 ,honor Kepala  11,Rp 3000.000, pembangunan Drainase,Rp.159 juta lebih dan Terima Tunai dari Kades (Bundes) Rp. 165 juta lebih dan lainya sehingga total korupsi Kades Tomsel senilai Rp.376 juta lebih.(Jam'un/.Bah)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar